×

Iklan


Dinniyah Puteri Gelar Training 'A Good Leader'

06 Desember 2021 | 13:45:50 WIB Last Updated 2021-12-06T13:45:50+00:00
    Share
iklan
Dinniyah Puteri Gelar Training \
Perguruan Dinniyah Puteri Padang Panjang

Padang Panjang, Khazminang.id -- Perguruan Diniyyah Puteri Padang Panjang adalah Lembaga Pendidikan Islam khusus Puteri yang didirikan oleh Ibu Rahmah El Yunusiyyah pada tanggal 1 November 1923.

Saat itu masyarakat masih beranggapan bahwa perempuan tidak pantas dan belum berhak memperoleh pendidikan yang layak.dengan niat yang tulus Perguruan itu semakin di segani dan berkiprah di Sumbar dan nasional

Sebagai salah satu ikon kota dan sebuah yayasan pendidikan agama puteri tertua di Sumatera Barat, Perguruan Diniyyah Puteri Padang Panjang terus berbenah untuk pening¬katan kualitas pendidikan di perguruan itu.berbagai kepekaan lingkungan menjadi pandangan utama dari pimpianan Diniyyah puteri dalam mengodok santri santri unggul berkualitas

    Setelah sukses merakit robot pelayan kafe tahun lalu kini , Diniyyah The Training Centre menggelar Training Leadership "A Good Leader" Level 1-2-3, untuk pimpinan pesantren dan lembaga pendidikan, di Aula Diniyyah Puteri, melakukan pembinaan, Sabtu (4/12) lalu

    Kepala Kementerian Agama Kota Padang Panjang, Drs. Alizar Chan, M.Ag saat membuka acara ini mengatakan, manajemen lembaga pendidikan itu harus seimbang.

    Training leadership ini bertujuan membantu manajemen lembaga pendidikan dan pesantren. Kegiatan ini merupakan wakaf ilmu dari Diniyyah Puteri untuk para pemimpin pesantren (paulhendri)